Minggu, 30 Agustus 2015

Rendang Jawa



Bahan:
  • 500 gram daging sapi bagian sengkel dipotong 5x5 cm
  • 500 ml santan dari ¾ butir kelapa
  • 1500 ml santan dari ¾ butir kelapa
  • 1 sendok makan kecap manis (bila suka)
  • 2 cm lengkuas, dimemarkan
  • 2 tangkai serai, dimemarkan

Bumbu halus:
  • 20 buah cabai merah
  • 12 butir bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 2 cm jahe
  • 4 butir kemiri
  • 1 sendok teh merica
  • 2 sendok teh ketumbar
  • 2 sendok teh garam

Cara membuat:
  1. Rebus bumbu halus,dging,lengkuas,dan serai dalam santan encer
  2. Setelah empuk masukkan santan kental dan kecap (bila suka)
  3. Kecilkan api dan aduk hingga kuah berminyak

Tidak ada komentar:

Posting Komentar